Hari ini saya terima pemberitahuan dari tim Google AdSense yang mengabarkan sudah tersedianya opsi pembayaran AdSense via Western Union bagi publisher AdSense di Indonesia.
We’re excited to introduce Western Union Quick Cash as a new payment method for Indonesia! Western Union Quick Cash is a new form of payment that lets you receive your AdSense payments in cash using the worldwide Western Union money transfer service. This payment method is quick, easy, and free. Best of all, you’ll no longer need to wait for checks to arrive in the mail or to clear at the bank.
Yang perlu diketahui adalah pembayaran via Western Union hanya berlaku untuk pembayaran atas nama pribadi, bukan perusahaan. Selain itu, pembayaran harus sudah dicairkan dalam waktu 60 hari sejak tanggal pengiriman dengan batasan maksimal $2000 per pembayaran.
Untuk mengubah cara pembayaran AdSense dari yang biasanya pakai cek ke Western Union:
- Masuk ke menu “My Account”,
- Klik tautan [edit] pada “Payment Details”,
- Pilih opsi “Setup Western Union Quick Cash”, klik tombol “Continue”,
- Masukkan nama depan dan nama keluarga pada kolom isian yang tersedia, centang konfirmasi bahwa “I agree that I have a government issued ID that matches the contact name above”, klik tombol “Save changes.”
Selesai. Tidak sulit ‘kan?
Sayangnya, blog saya ini masih ‘dihukum’ tidak boleh menayangkan AdSense… 🙁
pertanyaannya: kenapa dihukum, Om? sering klik iklan di halaman sendiri, ya? bagaimana caranya agar keluar dari hukuman itu?
Om Puji, yang pasti bukan karena saya mengklik iklan Google Adsense. Caranya? Saya juga lagi cari tahu…
sayangnya adsense ku gak mengalami peningkatan.. gmana ya caranya?
Mau Tanya…
Kalo nge klik iklan sendiri pake proxy, bakal ketahuan ga ?
Hidup Adsense !!!
:d
mudah-mudahan ke depan, Adsense for Content mendukung blog bhs Indonesia, bukan mustahil kan?
gw pake bhs indonesia gak ada masalah
malah earning ku sekarang2 mengalami peningkatan sampai 200%
tadinya gw hanya dapet 3 smpe 7$/hari
alhamdullilah sekarang up 18$/hari
kuncinya. brdo’a kpd allah.
djamin
interesting!!
Wah asyik bisa cepat cairnya
Sebenarnya tidak disarankan melakukan transaksi seperti ini via Western Union (WU), dikarenakan jika tejadi pengaduan, pihak WU tidak bisa menolong karena pada prinsipnya transaksi via WU di WAJIBkan pengirim dan penerima saling kenal. Namun ada 5 hal penting dalam melakukan penerimaan WU yg musti diingat (terutama dalam pengisian formulir yang berwarna kuning):
1. No. MTCN harus benar
2. Nama pengirim harus benar
3. Nama penerima harus benar dan mengisi alamat lengkap sesuai dengan KTP/SIM/Passport.
4. Negara asal uang tersebut dikirim.
5. Jumlah uang yang akan diterima.
Satu Lagi rules utk perbankan masalah bea materai merunut dari peraturan Bank Indonesia.
1. Rp. 1 – Rp 250.000, Tidak dikenakan Materai
2. Rp 250.001 – Rp 1.000.000, Materai Rp. 3000
3. Rp 1.000.0001 >>> Materai Rp. 6000
Untuk Sekedar informasi, sebentar lagi INDOMARET juga akan melayani WU
Terimakasih
mas saat ini kan WU sudah dapat dinikmati oleh publisher indonesia. yang menjadi pertanyaan saya adalah apakah kita masih memerlukan PIN jika kita memlilih metode pembyaran WU. karena saya belum menerima PIN dari google adsense.
apa ada menu untuk memasukkan payee name (penerima) saat menset up ke metode pembyarabn WU ?